PTC adalah
salah satu teknik advertising dimana disini dipertemukan antara
kepentingan pengiklan dengan kepentingan pembaca / penyebar iklan.
Dalam hal ini pemasanga iklan disebut advertiser sedangkan pembaca
iklan disebut publisher. Bisnis PTC ini sudah lama digandrungi para
netter untuk menghasilkan uang tambahan dengan mudah, istilahnya easy
money. Sedangkan disisi advertiser diuntungkan dengan bertambahnya
trafik kunjungan ke website yang menampilkan produk mereka, yang tentu
saja memberikan impact ke volume penjualan produk yang ditawarkan.
Recomended Link for Bisnis PTC :